Home » » FAKTA AJAIB OTAK MANUSIA

FAKTA AJAIB OTAK MANUSIA

Posted by SAINS IS MY WORLD on Tuesday, January 25, 2011

img16
Otak memiliki satu triliun sel otak,termasuk
100 miliar sel saraf aktif atau neuron
900 miliar sel lain yang lain merekatkan,memelihara,dan
menyelubungi sel-sel aktif
img9
 Setiap satu dari 100 miliar neuron tersebut dapat tumbuh bercabang hingga sebanyak 20.000
img10
 Memiliki empat bagian otak berbeda
 Otak naluriah
 Otak penyeimbang
 Otak emosional
 Korteks yang mengagumkan

img12
Memiliki dua sisi yang bekerja secara harmonis
Otak kiri yang bersifat akademis
Otak kanan yang bersifat kreatif
img13
 Menjalankan"Pertukaran telepon" yang mengirimkan jutaan
pesan jutaan pesan perdetik antara sisi kiri dan sisi kanan
img14
Memiliki "pusat kecerdasan"
 Beroperasi dengan sedikitnya empat jenis panjang
gelombang
img15
Mengendalikan sistem transmisi yang mengirimkan pesan
kimiawi elektris dengan cepat keseluruh tubuh
 Berperan kunci dalam revolusi pembelajaran pribadi


0 comments:

Post a Comment

Powered by Blogger.
.comment-content a {display: none;}